Oct
23
Semarak Hari Santri 2025 MI Islamiyah Sangge
Rabu, 22 Oktober 2025, seluruh warga MI Islamiyah Sangge bersama orang tua/wali murid melaksanakan apel dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional Tahun 2025 yang digelar di halaman madrasah. Kegiatan dilanjutkan dengan Pawai Ta’aruf dan makan bersama di halaman madrasah. Tema Read more
